Rabu, 12 Oktober 2011

Earthscraper, Arsitektur Bangunan Luar Biasa Berbentuk Piramida Terbalik

IntermezoNews - Mexico City melakukan hal luar biasa dengan membangunan bangunan aneh 65 lantai yang menyerupai piramida terbalik yang tertanam di kedalaman 300 meter dibawah tanah.

Bangunan itu dirancang oleh Esteban Suarez, arsitektur perusahaan BNKR Arquitectura, dia mengatakan gedung tersebut akan menjadi pusat kebudayaan yang baru.Bangunan ini terdiri-dari 10 lantai untuk rumah, 10 lantai museum dan toko serta sisanya 35 lantai untuk kantor.(rm) Inilah persembahan intermezoNews buat pembaca setianya....










Tidak ada komentar:

Posting Komentar